12 Cara Menahan Hawa Nafsu

2/12/2019 08:22:00 PM

Bismillah, Assalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh.

12 Cara Menahan Hawa Nafsu

12 Cara Menahan Hawa Nafsu - Nafsu merupakan salah satu karunia dari Allah yang telah Allah berikan kepada manusia dan jin, yang tidak Allah berikan kepada malaikat. Nafsu ini terbagi menjadi dua, ada nafsu terhadap hal yang baik, ada pula nafsu terhadap hal yang buruk, Nah, terkadang nafsu terhadap hal yang buruk ini seringkali mengantarkan kita kepada maksiat. Ditambah godaan syaithon yang selalu membisikkan di telinga kita untuk melakukan maksiat. Nah, disini saya ingin berbagi sedikit tips tentang 12 Cara Menahan Hawa Nafsu. Tips - tips berikut merupakan hasil penelusuran saya, berdasarkan pengalaman orang - orang, diri saya sendiri, dan tips yang diberikan para asatidzah, yang mana merujuk dari Rasulullah Muhammad Shalallahu 'alaihi wa sallam, yang bersumber langsung dari Allah Subhanahu wa ta'ala. Langsung saja berikut 12 Cara Menahan Hawa Nafsu.

  1. Berpuasa
  2. Menundukkan pandangan (Menghindari pemicu syahwat)
  3. Berkumpul dengan orang - orang shalih
  4. Rutin membaca Al Qur'an
  5. Berdoa
  6. Ketika syahwat bangkit, berwudhu dan beristighfar
  7. Ingatlah dosa, bahwa setiap dosa ada pembersihannya
  8. Ingatlah pahala sabar itu tak terbatas
  9. Mengingat kenikmatan dunia sangat kecil dibanding kenikmatan akhirat
  10. Shalat malam
  11. Menyibukkan diri dengan hal yang bersifat positif
  12. Menikah
Demikian 12 Cara Menahan Hawa Nafsu. Semoga kita semua dijauhkan dari hawa nafsu kepada keburukan dan maksiat, dan senantiasa dapat menjaga nafsu kita untuk selalu berada dalam hal yang positif. Aamiin Allahumma Aamiin.

Wassalamu'alaykum warahmatullahi wabarakatuh.

You Might Also Like

0 komentar

Pengikut

Like us on Facebook